Sekarang mari kita beralih ketubuh kalian. Tentulah tubuh kalian terdiri atas bagian-bagian, ada tangan, kaki, wajah, dan seterusnya. Pernahkah kalian merasakan sakit di bagian perut atau dada? Tahukah kalian sebenarnya bagian apa dalam tubuh kita yang sakit? Untuk itu, kita harus mempelajari apa sebenarnya yang ada di dalam tubuh kita. Marilah kita pelajari lebih lanjut tentang materi ini!
Kompetensi yang Harus Dicapai
|
1. Menjelaskan pengertian sel
2. Mengidentifikasi bagian-bagian sel
3. Menjelaskan fungsi bagian-bagian sel
4. Membedakan sel hewan dan sel tumbuhan
5. Menjelaskan pengertian jaringan
6. Menyebutkan macam-macam jaringan
7. Menyebutkan pengertian organ
8. Menyebutkan macam-macam organ pada hewan dan tumbuhan
9. Menyebutkan pengertian sistem organ
10.Menyebutkan organ-organ penyusun sistem oragan
|
Tugas
|
No
|
Nama bagian
|
Fungsi
|
1.
|
Membran sel
|
Untuk melindungi bagian dalam sel
|
2.
|
Nukleus
|
|
3.
|
Sitoplasma
|
|
4.
|
Mitokondria
|
|
5.
|
Badan golgi
|
|
6.
|
Retikulum endoplasma
|
|
7.
|
Vakuola
|
|
8.
|
Lisosom
|
|
9.
|
Kloroplas
|
Info sains
|
Tahukah kalian siapa orang yang pertama kali menemukan sel dan bagaimana proses penemuannya? Simaklah info sains berikut ini!
Gambar 3. Robert Hooke
Pada tahun 1665, Robert Hooke mengamati sayatan gabus dari batang Quercus suber menggunakan mikroskop. Ia menemukan adanya ruang-ruang kosong yang dibatasi dinding tebal dalam pengamatannya. Robert Hooke menyebut ruang-ruang kosong tersebut dengan istilah cellulae artinya sel. Sel yang ditemukan Robert Hooke merupakan sel-sel gabus yang telah mati. Sejak penemuan itu, beberapa ilmuwan berlomba untuk mengetahui lebih banyak tentang sel.
Gambar 4. Sel gabus Gambar 5. Mikroskop
Sumber : Irawan Hadisaputra, http://www.plengdut.com/2013/01/sejarah-penemuan-sel.html
|
|
Salah satu perbedaan yang paling mencolok antara sel hewan dan sel tumbuhan adalah keberadaan dinding sel pada sel tumbuhan yang menjadi penopang mekanis bagi sel tumbuhan sehingga tumbuhan terlihat lebi kokoh. Organel lain yang juga menjadi ciri khas yang hanya dimiliki oleh sel tumbuhan adalah plastida yang mengandung pigmen warna. Plastida terdiri atas kloroplas, kromoplas, dan leukoplas. Sementara itu, salah satu organel yang tidak ada pada tumbuhan adalah sentriol. Berikut tabel perbedaan antara sel hewan dan sel tumbuhan dengan beberapa pembeda.
Tabel 2. Perbedaan sel hewan dan tumbuhan
No
|
Pembeda
|
Sel tumbuhan
|
Sel hewan
|
1
|
Dinding sel
|
Ada
|
Tidak ada
|
2
|
Vakuola
|
Ada
|
Hanya sebagian kecil
|
3
|
Plastida
|
Ada
|
Tidak ada
|
4
|
Plamodesmata
|
Ada
|
Tidak ada
|
5
|
Sentriol (sentrosom)
|
Tidak ada
|
Ada
|
6
|
Lisosom
|
Tidak ada
|
Ada
|
7
|
Bahan timbunan
|
Protein dan zat tepung
|
Lemak dan glikogen
|
Sel Hewan
|
Sel Tumbuhan
|
1. Ukurannya lebih kecil dari sel tumbuhan
2. Bentuknya tidak tetap
3. Tidak mempunyai dinding sel
4. Tidak memiliki plastida
5. Sebagian memiliki vakuola kecil, umumnya memiliki vesikel.
6. Memiliki sentriol
7. Memiliki lisosom
8. Inti sel berukuran lebih besar dari vesikel
9. Menyimpan energi dalam bentuk butiran glikogen
|
1. Ukurannya lebih besar dari sel hewan
2. Bentuknya cenderung tetap
3. Mempunyai dinding sel dan membran sel
4. Memiliki plastida
5. Memiliki vakuola
6. Tidak memiliki sentriol
7. Tidak memiliki lisosom
8. Ukuran vakuola lebih besar dari inti
9. Menyimpan energi dalam bentuk zat tepung (pati)
|
1
|
||||||||||||||||||
2
|
||||||||||||||||||
3
|
4
|
|||||||||||||||||
5
|
||||||||||||||||||
6
|
7
|
|||||||||||||||||
8
|
||||||||||||||||||
9
|
10
|
|||||||||||||||||
11
|
||||||||||||||||||
12
|
||||||||||||||||||
MENDATAR
3. Melakukan pertukaran zat dalam sel
8. Sifat membran sel dalam mengatur keluar masuknya molekul – molekul
10. Melakukan respirasi sel
11. Tempat menyimpan cadangan sel pada tumbuhan
12. Bagian sel hewan yang berperan dalam pencernaan intrasel
|
MENURUN
1. Tempat sintesis protein atau pembentukan protein.
2. Satuan unit fungsional terkecil dari makhluk hidup.
4. Terletak ditengah sel dan bentuknya bulat/oval
5. Proses pembuatan makanan pada tumbuhan
6. Salah satu bahan penyusun dinding sel
7. Organel tumbuhan tempat terjadinya fotosintesis
8. Bagian sel yang terletak di antara membran plasma dan inti sel
9. Karbohidrat penyusun dinding sel
|
|
Jaringan yang terdapat di batang :
|
Jaringan yang terdapat di akar :
|
Jaringan yang terdapat di daun:
|
Gambar 7. Organ manusia
|
Organ pada manusia lebih lengkap dibandingkan hewan dan tumbuhan Setiap organ memiliki fungsi khusus, misalnya mata untuk melihat, lambung untuk mencerna makanan, dan hidung untuk mencium bau. Organ-organ saling bekerjasama membentuk sistem organ, misalnya sistem pencernaan tersusun dari organ mulut, tenggorokan, lambung, usus, dan anus.
Gambar 8. Organ Tumbuhan
|
Daun, berfungsi sebagai tempat melakukan fotosintesis dan penguapan air.
DAFTAR PUSTAKA